-->

Makalah Matematika : Barisan dan Deret

Mayoritas orang menganggap matematika hanya sebagai ilmu yang abstrak, teoretis, dan hanya berisi rumus-rumus. Seolah matematika berada jauh dan tidak bersinggungan dengan realitas kehidupan. Namun sebenarnya matematika merupakan ilmu dasar dari pengetahuan sains (basic of science) dan sangat berguna dalam kehidupan. Dalam perdagangan, orang dituntut untuk mengerti aritmetika, paling tidak operasi penjumlahan dan pengurangan, Bendaharawan suatu perusahaan harus memahami seluk beluk keuangan. Ahli agama, politikus, ekonom, businessman, wartawan, petani, ibu rumah tangga, dan semua manusia sebenarnya membutuhkan matematika. Yang kemudian banyak orang berupaya untuk belajar dan memahaminya, mengingat begitu pentingnya dan banyaknya peran Matematika dalam kehidupan manusia. Dalam matematika dikenal suatu barisan dan deret bilangan. Baris dan deret bilangan tersebut dibagi menjadi dua, yaitu aritmetika dan geometri. Keduanya sering digunakan dalam banyak bidang, salah satunya adalah dalam bidang bisnis dan ekonomi.

Makalah ini disusun untuk memberitahukan contoh-contoh penerapan rumus dasar deret aritmatika dan geometri.


Untuk file lengkapnya bisa di-download disini.


Mohon maaf bila di dalam makalah tersebut terdapat kesalahan penulisan atau materi. Penulis mohon kritikan dan saran pembaca demi kemajuan artikel/makalah/dll di blog ini.

Related Posts

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter